Tampilkan postingan dengan label Lifestyle. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Lifestyle. Tampilkan semua postingan

3.7.24

Cara Klaim Allianz Asuransi Syariah Smart Protection iB


Dalam era ketidakpastian seperti sekarang, perlindungan finansial melalui asuransi menjadi semakin penting, terutama bagi mereka yang mengutamakan prinsip-prinsip syariah dalam kehidupan mereka. Allianz Indonesia memahami kebutuhan ini dengan menawarkan Smart Protection iB, sebuah produk asuransi jiwa kumpulan syariah yang dirancang untuk memberikan perlindungan komprehensif dan sesuai dengan hukum Islam.

30.6.24

Nyamankan Diri dan Orang di Sekitar dengan HINT Eau de Parfum



Pengalaman Baru Perawatan Gigi dengan Pemandangan Laut Jakarta di Clinic Happy Dental Cabang Baywalk Mall

.

Menurut survey, banyak masyarakat yang trauma datang ke dokter gigi, masalah utamanya yaitu karena pelayanannya yang kurang ramah dan rasa sakit yang ditimbulkan setelah melakukan perawatan. Menemukan Clinic Happy Dental merupakan anugerah yang luar biasa bagi sebagian orang yang memiliki trauma terhadap dokter gigi. Clinic Happy Dental hadir dengan wajah yang fresh, sehingga membuang jauh kesan seram. Sama seperti dental clinic Jakarta, Clinic Happy Dental cabang Baywalk Mall. 

26.6.24

Pemanas Air Kamar Mandi Tenaga Surya Terbaik


Pemanasan air adalah bagian penting dari kegiatan sehari-hari di rumah, terutama di kamar mandi. Namun, penggunaan energi fosil untuk tujuan ini tidak hanya mahal, tetapi juga memberikan dampak negatif terhadap lingkungan. Ketika kita akan memanaskan air, tentu dilakukan dengan menggunakan cara manual yaitu dengan cara memasak air pada kompor, dan menunggu beberapa saat hingga mendidih.

Ketahui Cara Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat, Jangan Salah Pilih!


Memilih jurusan kuliah sering kali menjadi dilema bagi para calon mahasiswa. Dihadapkan dengan berbagai pilihan menarik, menentukan satu jurusan yang tepat untuk masa depan terasa seperti keputusan yang sangat besar. 

25.6.24

Jangan Lewatkan! 5 Beasiswa S2 Singapura untuk Mahasiswa Indonesia


Apakah kamu bermimpi melanjutkan studi S2 di luar negeri, khususnya di negara tetangga Singapura? Kalau iya, kamu bisa kuliah gratis dengan beasiswa S2 Singapura, lho!

Sebagai salah satu pusat pendidikan terkemuka di Asia, Singapura menawarkan beragam beasiswa kepada pelajar Indonesia yang ingin memperdalam ilmu di tingkat pascasarjana. 

29.5.24

Rider yang Bisa Melengkapi Manfaat Asuransi Jiwa Murni


Asuransi jiwa memberikan perlindungan apabila tertanggung meninggal dunia dengan mendapatkan uang pertanggungan. UP yang didapatkan bisa menjadi jaminan untuk melindungi keuangan keluarga agar tidak perlu bingung dan khawatir karena kehilangan pencari nafkah di dalam keluarga yang memberikan penghasilannya untuk kebutuhan sehari-hari. Sehingga dengan memilih asuransi jiwa murni akan tenang ketika tulang punggung di dalam keluarga meninggal dunia, karena UP yang didapatkan akan bisa digunakan untuk pembiayaan dalam melanjutkan hidup.

23.5.24

#KEBIntimate Series with Kartika Soeminar, Mengenal Narcissistic Personality Disorder (NPD) Lebih Jauh

Saya dan Mbak Kartika Soeminar

Manteman, sering denger istilah NPD, gak? Iya, Narcissistic Personality Disorder (NPD). Saya sih, kayaknya baru tahu dengan istilah tersebut mulai akhir Desember tahun lalu, tahun 2023. Saat itu, saya tahu dari IG stories seorang teman. Dia yang saat itu baru cerai dengan suaminya, banyak sekali menyinggung tentang NPD. Saya yang merasa asing, langsung saja searching di Google dan mencari tahu mengenai apa itu NPD. 

Menurut klikdokter.com, Narcissistic Personality Disorder atau yang biasa disebut dengan NPD adalah gangguan kepribadian yang ditandai dengan kepercayaan diri yang tinggi, namun memiliki empati yang rendah.

21.5.24

6 Jurusan Terbaik di Universitas Cambridge, Ini Info Lengkapnya!


Siapa yang bercita-cita kuliah di Universitas Cambridge? Universitas terbaik ke #2 di dunia ini menawarkan sejumlah jurusan terbaik di bidangnya, lho!

Kalau kamu masih bingung mau pilih jurusan apa buat melanjutkan kuliah, simak rekomendasinya di artikel ini, yuk!

16.5.24

LASIK, Solusi Permasalahan Mata Minus


Memiliki tubuh yang sehat dan sempurna tentu dambaan semua orang. Pun demikian juga keinginan orang tua terhadap semua anaknya. Termasuk saya, menginginkan anak-anak saya selalu fit dan sehat tak kurang sesuatu apa pun. Tapi inilah kehidupan, tak semua hal selalu seperti keinginan kita. Setiap orang memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing. Misalnya saja seperti anak sulung saya. Tubuhnya fit dan sehat. Akan tetapi keadaan matanya tidak seperti anak-anak saya yang lainnya.  

12.5.24

Pasang Behel Gigi? Kenali Dulu Jenis-jenisnya!


Beberapa waktu yang lalu, saat sedang melamun di perjalanan dalam sebuah angkot, saya dibuat penasaran dengan celotehan seorang anak bersama dengan temannya. Suara anak perempuan yang renyah, sangat supel, dan begitu dilihat, anaknya cantik sekali. Saat saya melihatnya, spontan dia pun tersenyum manis. Gingsul sebelah kanannya pun menyembul. Senyumnya pun bertambah manis jadinya.

6.5.24

Kulit Wajah Kembali Muda Tanpa Ditunda dengan Age Revival Theraskin


Jika ditanya apa yang sering saya sesali dari berlalunya masa muda, salah satunya saya pasti akan menjawab lalainya saya dalam menjaga kesehatan dan kecantikan kulit wajah. Masuknya kulit wajah saya ke dalam kategori kulit normal, membuat wajah saya jarang sekali bermasalah dengan kulit wajah. 

30.3.24

Malas Ikut Bukber? Banyak Manfaatnya, Lho!


Siapa di sini yang sering males ikutan bukber? Iya, buka puasa bersama? Pastinya banyak. Termasuk juga saya. Enggak tahu kenapa, sejak beberapa tahun terakhir, setiap kali diajak buka puasa bersama, entah itu oleh sanak saudara yang rumahnya agak jauh ataupun teman, saya seringnya merasa malas.

28.3.24

Dear Bloggers, Mau Dapat Cuan Tambahan? Ayo Jadi Publisher di seedbacklink!


Hari gini, siapa sih yang gak pengen dapat cuan? Semua orang pasti mau. Begitu juga dengan para blogger. Jika dulu nulis di blog hanya sebatas curhat-curhat gak jelas, kini aktivitas ngeblog juga bisa dimanfaatkan untuk dapat cuan atau duit. 

25.3.24

Dear Aku...


Hola manteman, apa kabar shaum di hari ke-14 ini? Semoga selalu baik ya. Dan yang ikut tantangan menulis KEB, hari ini adalah hari terakhir. Aduh, aku bingung nih mau nulis apa. Hehehe iya, aku tuh orang yang agak susah kalo nulis hal-hal begitu. Menulis untuk diri aku sendiri di blog. Kalo di notepad, atau di draft email, atau di mana aja yang sifatnya hanya untuk dibaca sendiri, sering. Hihihi… malu eung kalo dibaca orang lain. Soalnya curhatnya memang curhat tanpa pedulikan ini itu. Dari yang ngomong kasar *aduuuuuh, sampe marah-marah gak jelas. Tapi demi tantangan KEB ini, aku coba nulis deh.

24.3.24

Mudik Lebaran yang Tak Terlupakan

Freepik

Hola manteman, apa kabar shaum di hari ke-13 ini? Lancar semua? Alhamdulillah. Saya dan keluarga juga masih lancar shaum Ramadannya. Belom ada satupun orang rumah, termasuk saya dan si teteh yang batal puasanya. Anak-anak yang sakit juga Alhamdulillah, gak sampe mau bocor puasanya.

23.3.24

Ikhlas, Ilmu Tingkat Tinggi yang Tak Ada Kata Lulusnya


Hola manteman, gimana kabarnya hari ke-12 puasa ini? Selalu sehat ya, supaya semuanya bisa berjalan lancar. Alhamdulillah, walopun ada 1 – 2 hal di hari kemaren dan hari ini yang bikin hati mengganjal, begitu menjelang waktu berbuka, rasa plong itu tiba. Ikhlas, lagi-lagi saya harus terus belajar ikhlas!

22.3.24

Mengajarkan Anak Berpuasa


Hola manteman, gimana kabar shaumnya hingga hari ini? Lancar-lancar aja kan? Alhamdulillah, saya dan orang-orang rumah juga shaumnya lancar hingga hari ini. Meskipun berhias drama ini itu, tapi semuanya bisa tamat tanpa bocor satu haripun.