Tampilkan postingan dengan label Prudential. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Prudential. Tampilkan semua postingan

1.11.21

Mengenal Asuransi Syariah di Webinar Prudential Indonesia - Kumpulan Emak Blogger


Teman-teman, pada tahu beda asuransi konvensional dan asuransi syariah, gak? Kalo saya selama ini ternyata kudet banget. Saya cuma tahu kalo perbedaan asuransi konvensional dan asuransi syariah itu hanya dari unsur riba alias bunga saja. Yang konvensional itu ada riba atau sistem bunga, dan yang syariah itu gak ada unsur ribanya. Selebihnya, saya gak tahu.

1.4.21

Belajar Kelola Uang Secara Seru Bersama Cha-Ching Kid$ at Home

“Ma, beliin Drone, dong!” ucap Rayi (9 tahun), anak ketiga saya.

“What?” jawab saya terkejut.

“Iya, aku kepengen punya. Biar bisa aku terbangin ke angkasa dan motoin pemandangan indah dari langit,” timpalnya dengan polos.

5.7.20

PRUSolusi Sehat dan PRUSolusi Sehat Syariah, Produk Asuransi Kesehatan Murni Terbaru dari Prudential


“Malang tak dapat ditolak, untung tak dapat diraih.”

Seperti itulah kiranya pepatah yang mampu mewakili keadaan seorang kerabat, beberapa waktu yang lalu. Setelah ayahnya wafat karena sakit, keluarganya harus menjual banyak aset untuk biaya perawatan rumah sakit. Bagaimana tidak, sebulan dirawat rumah sakit elit karena koma, tentu harus mengeluarkan uang yang banyak. Karena tak mempunyai proteksi dari asuransi, jelas, untuk menutupi semua, mencairkan investasi adalah hal yang paling mungkin dilakukan. Dari tabungan, hingga harta benda tak bergerak. Rumah dan tanah.

22.1.20

PRUTop dan PRUTop Syariah, Perlindungan Ganda Jangka Panjang terhadap Penyakit Kritis


Teman-teman, sudah pada denger berita tentang virus baru yang ditemukan di China beberapa waktu yang lalu? Menurut BBC Indonesia, per tanggal 22 Januari 2020 kemarin, sudah ada 440 kasus yang terkonfirmasi virus itu, dengan 17 orang di antaranya meninggal, lho. Bahkan menurut sebuah laporan yang dibuat oleh Pusat Analisis Penyakit Infeksi Global di Imperial College, London, disebutkan bahwa terkait virus ini, mungkin ada lebih dari 1.700 orang yang sudah terinfeksi. Virus baru tersebut telah menyebar dari Wuhan, tempat asal mula virus muncul, ke beberapa provinsi di China dan luar negeri. Termasuk Amerika Serikat, Thailand, dan Korea Selatan.

1.3.19

Mengenal Wakaf Asuransi Syariah Prudential Indonesia


Manteman, saya mau nanya, apa sih yang ada di benak teman-teman jika denger kata Wakaf? Apakah sama kayak saya, wakaf itu sangat identik dengan menghibahkan sebuah benda tak berwujud yang nilainya sangat besar untuk dimanfaatkan untuk kepentingan bersama? Jika iya, kita berarti sama-sama mendefiniskan wakaf secara sempit, lho. Sebab ternyata, wakaf itu definisinya luas.

21.1.19

PRUCritical Benefit 88, Solusi Jaminan Proteksi Terhadap Penyakit Kritis


Pagi itu, saat sedang beli nasi kuning di warung tetangga, saya kaget bukan kepalang. Seorang teman SD, dengan tertatih-tatih, berjalan di hadapan saya. Tangan kanannya memegang tongkat kruk. Sedangkan di sisi kirinya, istrinya menggandeng tangannya supaya si teman tidak oleng dan jatuh. Setelah pasangan suami istri itu berlalu, bisik-bisik pun terjadi. Dan dari si tukang warung saya jadi tahu. Teman SD saya itu ternyata kena stroke.

28.9.18

PRUlink Generasi Baru dan PRUlink Syariah Generasi Baru, Pasti Dikasih Lebih!


Manteman, saya baru tahu lho kalo asuransi jiwa, secara garis besar ada 2 macem. Yang pertama itu adalah Asuransi Jiwa Tradisional. Sedangkan yang kedua itu adalah Asuransi Jiwa Non Tradisional atau yang banyak dikenal sebagai Unit link. Dan keduanya, ternyata memiliki perbedaan yang cukup signifikan. Hayoh, teman-teman pada tahu gak dua jenis asuransi jiwa ini? Atau jangan-jangan, sama kayak saya juga? Hehehehe… gapapa kalo gak tahu. Yang penting sekarang, teman-teman jadi tahu. Mau tahu lebih banyak? Hayuk, baca terus tulisan saya ini.